Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan

Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan
Author :
Publisher : UNIGRES PRESS
Total Pages : 240
Release :
ISBN-10 : 9786230909702
ISBN-13 : 6230909707
Rating : 4/5 (707 Downloads)

Book Synopsis Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan by : Dr. Suyanto, SH., MH., M.Kn., M.A.P

Download or read book Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan written by Dr. Suyanto, SH., MH., M.Kn., M.A.P and published by UNIGRES PRESS. This book was released on 2023-01-07 with total page 240 pages. Available in PDF, EPUB and Kindle. Book excerpt: Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, penelitian didefinisikan sebagai “kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis, dan penyajian data yang dilakukan secara sistematis dan objektif untuk memecahkan suatu persoalan atau menguji suatu hipotesis untuk mengembangkan prinsip-prinsip umum”. Penelitian itu sendiri merupakan kata yang diterjemahkan dari bahasa inggris yang disebut dengan istilah research, yang berarti “memeriksa kembali”. Merujuk pada istilah tersebut, maka penelitian secara sederhana dapat diartikan sebagai “upaya pencarian kembali” dan yang dicari dalam penelitian tidak lain adalah jawaban-jawaban atas suatu permasalahan yang belum terpecahkan.1 Upaya pencarian ini dilakukan terhadap suatu objek dengan sangat teliti. Tentu yang dicari adalah pengetahuan yang benar, yaitu pengetahuan yang diperoleh melalui metode ilmiah. Hasil dari pencarian kembali (research) berupa pengetahuan yang benar ini pada akhirnya digunakan untuk menjawab permasalahan tertentu, yang tentunya pengetahuan tersebut berguna bagi kemaslahatan kehidupan umat manusia.


Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan Related Books

Metode Penelitian Hukum Pengantar Penelitian Normatif, Empiris dan Gabungan
Language: id
Pages: 240
Authors: Dr. Suyanto, SH., MH., M.Kn., M.A.P
Categories: Business & Economics
Type: BOOK - Published: 2023-01-07 - Publisher: UNIGRES PRESS

GET EBOOK

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, penelitian didefinisikan sebagai “kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis, dan penyajian data yang dilakukan secara sis
PENGANTAR MUDAH MEMAHAMI METODE PENELITIAN HUKUM
Language: id
Pages: 150
Authors: Dr. H. Kristiawanto., S.H.I., M.H
Categories: Law
Type: BOOK - Published: 2024-10-03 - Publisher: Nas Media Pustaka

GET EBOOK

Penelitian merupakan suatu sarana (ilmiah) bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di masa mendatang. Oleh karena itu, metodologi penelitian yang diter
METODE PENELITIAN HUKUM (NORMATIF DAN EMPIRIS)
Language: id
Pages: 189
Authors: Nanda Dwi Rizkia
Categories: Law
Type: BOOK - Published: 2023-09-27 - Publisher: Penerbit Widina

GET EBOOK

Metodologi (ilmu tentang metode) dibutuhkan oleh seorang peneliti agar sanggup mempertanggungjawabkan validitas temuan yang telah dihasilkan pada suatu waktu te
PENGANTAR METODOLOGI PENELITIAN HUKUM: KAJIAN PENELITIAN NORMATIF, EMPIRIS, PENULISAN PROPOSAL, LAPORAN SKRIPSI DAN TESIS
Language: id
Pages: 340
Authors: Muhammad Syahrum, S.T., M.H.
Categories: Law
Type: BOOK - Published: 2022-03-02 - Publisher: CV. DOTPLUS Publisher

GET EBOOK

Buku ini merupakan bahan-bahan perkuliahan pada program S-2 Ilmu Hukum Tata Negara yang disadur dari berbagai referensi, buku-buku dan peraturan perundang-undan
Metode Penelitian Hukum Normatif dan Empiris
Language: id
Pages: 334
Authors: Dr. Jonaedi Efendi, S.H.I., M.H.
Categories: Law
Type: BOOK - Published: 2022-09-01 - Publisher: Prenada Media

GET EBOOK

Penulisan dan penelitian hukum adalah matakuliah yang mengajarkan secara terperinci teknik dan langkah-langkah dalam menyusun skripsi atau tesis. Akan tetapi, t