Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan

Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan
Author :
Publisher : CIFOR
Total Pages : 500
Release :
ISBN-10 : 9786021504017
ISBN-13 : 6021504011
Rating : 4/5 (011 Downloads)

Book Synopsis Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan by : Arild Angelsen

Download or read book Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan written by Arild Angelsen and published by CIFOR. This book was released on with total page 500 pages. Available in PDF, EPUB and Kindle. Book excerpt: Sebagai sebuah gagasan, REDD+ adalah cerita sukses: sebuah pendekatan baru yang membangkitkan harapan bagi penggalangan dana berbasiskan hasil untuk menindaklanjuti kebutuhan mendesak dalam mitigasi perubahan iklim. Gagasan ini cukup luas untuk menjadi sebuah tajuk pohon, untuk memayungi sejumlah besar pelaku di bawahnya untuk menumbuhkan pohon mereka sendiri. REDD+ menghadapi berbagai tantangan besar: Sejumlah kepentingan politik dan ekonomi yang kuat mendukung deforestasi dan degradasi yang berlanjut. Karena itu, implementasinya harus dikoordinasikan antara berbagai tingkat pemerintahan dan lembaga; manfaatnya harus disalurkan dengan menyeimbangkan keefektifan dan kesetaraan; ketidakpastian kepemilikan lahan (tenurial) dan jaringan pengamannya harus ditangani sungguh-sungguh; serta institusi yang transparan, pemantauan karbon yang dapat diandalkan dan tingkat acuan yang realistis, semuanya dibutuhkan untuk mendukung berbagai sistem berbasiskan hasil. REDD+ membutuhkan – dan dapat menjadi katalisator – perubahan transformatif: Insentif ekonomi yang baru, informasi dan wacana yang baru, berbagai pelaku dan koalisi kebijakan yang baru berpotensi untuk menggeser kebijakan domestik agar menjauh dari jalur bisnis seperti biasa. Proyek-proyek REDD+ bersifat gabungan di kawasan-kawasan yang tingkat deforestasinya tinggi: Para pengusul proyek mengusahakan strategi yang menggabungkan penegakan peraturan dan mendukung mata pencaharian alternatif (ICDP) dengan sejumlah insentif yang berbasiskan hasil (PES). Proyek-proyek cenderung berlokasi di kawasan-kawasan yang tingkat deforestasinya tinggi dan nilai karbonnya besar, sehingga menghasilkan nilai tambahan yang tinggi jika mereka berhasil. Ada pilihan kebijakan ‘tanpa penyesalan’: Meskipun ada ketidakpastian tentang masa depan REDD+, para pemangku kepentingan perlu membangun dukungan dan koalisi politik untuk melakukan perubahan, melakukan investasi dalam sistem informasi yang memadai, serta melaksanakan kebijakan yang dapat mengurangi deforestasi dan degradasi hutan, yang semuanya tetap diinginkan terlepas dari tujuan-tujuan untuk mengatasi persoalan iklim.


Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan Related Books

Menganalisis REDD+ Sejumlah tantangan dan pilihan
Language: id
Pages: 500
Authors: Arild Angelsen
Categories:
Type: BOOK - Published: - Publisher: CIFOR

GET EBOOK

Sebagai sebuah gagasan, REDD+ adalah cerita sukses: sebuah pendekatan baru yang membangkitkan harapan bagi penggalangan dana berbasiskan hasil untuk menindaklan
Celebrating Indonesia
Language: id
Pages: 246
Authors: Gunawan Mohamad
Categories: Compact discs
Type: BOOK - Published: 2003 - Publisher:

GET EBOOK

Indonesia
Language: en
Pages: 48
Authors: Asian Development Bank
Categories: Political Science
Type: BOOK - Published: 2016-08-01 - Publisher: Asian Development Bank

GET EBOOK

This latest energy sector assessment, strategy, and road map for Indonesia highlights energy sector performance, major development constraints, and government d
Reforms in Islamic Education
Language: en
Pages: 263
Authors: Charlene Tan
Categories: Education
Type: BOOK - Published: 2014-04-24 - Publisher: A&C Black

GET EBOOK

In recent times, there has been intense global interest on and scrutiny of Islamic education. In reforming Islamic schools, what are the key actions initiated a
Data-Driven Innovation Big Data for Growth and Well-Being
Language: en
Pages: 456
Authors: OECD
Categories:
Type: BOOK - Published: 2015-10-06 - Publisher: OECD Publishing

GET EBOOK

This report improves the evidence base on the role of Data Driven Innovation for promoting growth and well-being, and provide policy guidance on how to maximise